Jamur kancing saos cabe Buat tumis jamur kancing sebagai variasi sajian tumis sayuran yang praktis dan lezat. Jamur kancing kaya akan potassium, antioksidan dan kaya serat. Teksturnya yang kenyal semakin nikmat saat diolah jadi tumisan yang gurih.

Bahan membuat Jamur kancing saos cabe

  1. 4 buah of jamur kancing.
  2. 2 buah of sosis.
  3. 1 siung of bawah putih.
  4. 2 siung of bawang merah.
  5. 3 buah of cabe rawit.
  6. 3 sdm of saos cabe.
  7. 1 ruas of jahe (optional).
  8. 1 ruas of lengkuas (optional).
  9. 1/4 sdt of garam.
  10. 1/2 sdt of gula.
  11. 50 ml of air.
  12. 3 sdm of minyak untuk menumis.

Langkah Membuat Jamur kancing saos cabe

  1. Cuci bersih semua bahan. Jamur kancing dan sosis di potong-potong. bawang merah, bawang putih, cabe di iris.
  2. Tumis bawang, cabe, lengkuas, dan jahe sampe harum dan layu. Masukkan sosis, tumis sampe sosis agak mateng lalu masukkan jamur.
  3. Masukkan saos cabe, air, gula, dan garam. Aduk aduk dan koreksi rasa.
  4. Masak sampe saosnya mengental dan sajikan 😁.

Hampir semua warung, toko dan restaurant menyediakan jamur sebagai bahan makanan. Ada banyak jenis jamur yang bisa dikonsumsi salah satunya jamur kancing. Jamur kancing sendiri merupakan salah satu jenis jamur pangan dengan nama ilmiah Agaricus bisporus dengan ciri khasnya yaitu berwarna putih, krem hingga coklat muda dan bentuknya bulat menyerupai kancing baju. Perlu anda ketahu juga berbeda jika anda melihat Cara Budidaya Jamur. Resep jamur kancing - Bahan masakan memang perlu dipilih sesuai dengan apa yang akan dimasak dan disesuaikan dengan masakan.

Get Latest Recipe : HOME