Resep dan Cara Membuat Pastry Cream Soup/Zuppa Soup Rumahan yang Lezat. Resep Masakan: Zuppa Soup Gurih ala Rumahan. kumparanFOOD. Ilustrasi Zuppa Soup Foto: Shutterstock/Riana Ambarsari.
Bahan membuat Zupa Soup Rumahan
- 1/2 buah of bawang bombay.
- 1 sdm of margarin.
- 4 sdm of kornet.
- 4 buah of wortel potong dadu (rebus sebentar sebelumnya).
- 100 gr of daging ayam potong dadu.
- 3 sdm of tepung terigu dicairkan dengan 70 ml air.
- secukupnya of Susu cair.
- secukupnya of Bubuk kaldu ayam / jamur.
- secukupnya of Garam.
- 1 sdt of merica bubuk.
- of Kulit pastry instan (beli di toko kue).
Langkah Membuat Zupa Soup Rumahan
- Keluarkan kulit pastry dari freezer diamkan biarkan lemas dan beri terigu rolling bin, potong menjadi 4.
- Tumis bawang bombay hingga harum masukkan ayam bentuk dadu, kornet, wortel, sedikit layu masukan campuran tepung terigu dan air, aduk aduk masukkan susu cair saya pake susu diamond cair kemudian didihkan susutkan hingga mengental sedikit, masukkan lada, garam, kaldu bubuk dan koreksi rasa.
- Tuangkan sup ke dalam gelas yang kuat untuk dioven, tutupkan pastry yang td sudah dipotong ke atas nya, atur jangan sampai pastry turun ke bawah, saya pakai dua potongan pastry.
- Oven dengan suhu 180 derajat 20 menit saya menggunakan api atas bawah.
Di beberapa wilayah Italia ada yang membuat zuppa dari sponge cake dan lady finger, sedangkan di wilayah lainnya ada yang membuatnya dari ikan, buncis, dan aneka sayuran lainnya. Di Itali sana, makanan satu ini biasanya dijadikan sebagai bahan makanan pokok, di. Sup zuppa memang unik dan nikmat. Dalamnya sup ayam yang enak, ditutup dengan roti pastry yang renyah. Panaskan margarin, tumis bawang putih dan bombay sampai tercium aroma wangi sedap.
Get Latest Recipe : HOME